Blog Absurd

Rabu, 08 Juni 2016

5 Situs Download Template Blogger



Template merupakan sebuah tamplian atau tema, template blog juga menjadi peran penting dalam sebuah blog karena template membantu penampilan blog agar terlihat lebih keren.

Template yang disarankan adalah Responsive dan Adaptive, template Responsive adalah template yang merespon lebar di segala device sedangkan template Adaptive merupakan sebuah template yang lebih dari merespon sebuah device tetapi mengubah semuanya dan yang utama lebar teratur.

Tempat mendownload template sangat banyak tetapi yang benar-benar bagus telah saya rangkum menjadi beberapa situs, situsnya adalah sebagai berikut.


            BTemplates adalah situs yang paling terkenal diantara situs download template yang lain karena banyak sekali template yang di sediakan, jadi tidak perlu khawatir soal template yang tidak cocok.

Kelebihan lainnya adalah adanya fitur search engine template, jadi kita tinggal memasukan jenis template yang di inginkan, dan munculah template yang sesuai kriteria.


            Mybloggerthemes merupakan situs download template blogger yang menurut saya keren dan pilihan templatenya tidak kalah dengan yang ada di BTemplates, template yang disediakan banyak kategorinya.

Bukan hanya kategori tetapi mulai dari bentuk, struktur, sampai warna semuanya bisa kita pilih sesuai keinginan.


            eBlog Templates juga sebuah situs download template blogger, kelebihannya adalah kita bisa langsung melihat sebuah template dengan deskripsi mendetil seperti column warna dll.


            Di Zoom Templates kalian bisa mendownload template blogger dengan pilihan ang mudah dan fitur seleksi yang unik, karena pada menu navigasi itu terdapat seleksi template yang menurut saya sangat unik.

Seleksinya berupa color, column, sidebar, styles dll. Templatenya pun sangat trendi dan keren desainnya alias tidak kuno.


            Our Blogger Template tidak selengkap dengan ke empat situs di atas tetapi pilihan templatenya tidak kalah dengan ke empat situs di atas, seperti column, sidebar, color dll.


Itulah ke lima situs download template blogger, jangan lupa untuk mengunjungi situsnya dan download templatenya. Sekian dari saya semoga bermanfaat.

0 komentar:

Posting Komentar

Banyak di Baca